-->

Soal Explanation Text SMA dan Pembahasan: Tsunami

Post a Comment

Soal Explanation Text SMA dan Pembahasan: Tsunami

Explanation Text adalah salah satu jenis teks teks yang digunakan untuk menerangkan cara (proses) sesuatu terjadi, terutama yang berkaitan dengan fenomena alam, dunia ilmiah atau sosial budaya. Pada postingan kali ini saya akan membagikan tentang Kumpulan Contoh Soal Explanation Text Untuk SMA dan Pembahasan.

 Tsunami


Tsunami occurs when major fault under the ocean floor suddenly slips. The displaced rock pushes water above it like a giant paddle, producing powerful water waves at the ocean surface. The ocean waves spread out from the vicinity of the earthquake source and move across the ocean until they reach the coastline, where their height increases as they reach the continental shelf, the part of the earth crust that slopes, or rises, from the ocean floor up to the land.

A tsunami washes ashore with oftendisastrous effects such as severe flooding, loss of lives due to drowning and damage to property.

A tsunami is a very large sea wave that is generated by a disturbance along the ocean floor. This disturbance can be an earthquake, a landslide, or a volcanic eruption. A tsunami is undetectable far out in the ocean, but once it reaches shallow water, this fast traveling wave grows very large.

1. Tsunami happens because ....
     A. The displaced rock pushes water above it
     B. A major fault under the ocean floor slips suddenly
     C. The ocean waves spread out from the vicinity of the source
     D. The waves moves across the ocean until they reach the beach
     E. A tsunami is undetectable far out in the ocean

2. What are the impacts of tsunami?
     A. The part of the Earth’s crust that slopes, or rises, from the ocean floor down to the land
     B. A tsunami washes ashore with often disastrous effects such as flooding and loss of lives
     C. A tsunami is a very large sea wave which is not generated by a disturbance a long the ocean floor
     D. A tsunami is detectable far out in the ocean
     E. Once tsunami reaches shallow water, the wave never grows very large

3. We understand from the text that tsunami ....
     A. Causes the movement of earth
     B. Forms a new shape of coastline
     C. Makes unfortunate event
     D. Rises a new coastal land
     E. Displaces rocks to land

4. “... producing powerful water waves at the ocean surface.” The synonym of the underlined word is....
     A. Fast
     B. Deep
     C. Quick
     D. Strong
     E. Weak

Pembahasan berikut ini untuk soal nomor 1 sampai 4.

4. Apa yang menyebabkan terjadinya tsunami dijelaskan dad kaimat teks: "Tsunami occurs when major fault under the ocean floor suddenly slips." (Tsunami terjadi ketika patahan-patahan utama di dasar samudra tiba tiba bergeser/bergerak). Maka, jawaban yang tepat adalah A major fault under the ocean floor slips suddenly
Jawaban: B

5. Dampak tsunami disebutkan pada paragraf ke-2, yaitu: disastrous effects such as severe flooding, loss of lives due to drowning, and damage to property" Pilihan yang tepat adalah A tsunami washes ashore with often disastrous effects such as flooding and loss of lives.
Jawaban: B

6. Dari bacaan tersebut dapat diketahui bahwa tsunami menimbulkan atau menyebabkan peristiwa yang tidak menguntungkan Makes unfortunate event. Perhatikan pembahasan nornor 48.
Jawaban: C

7. fast (cepat) deep (dalam) quick (cepat) strong (kuat) week (lemah) Jadi, persamaan kata dari powerful (kuat) adalah Strong.
Jawaban: D


Sumber: Soal UN SMA

Related Posts

Post a Comment

Artikel Menarik

  • Rumus  Pembentukan  dan Contoh Passive Voice
    Passive Voice Membentuk Kalimat Passive Dalam kalimat pasif, objek dari kalimat aktif menjadi…
  • TASK 4 M5 LA3 Describing the main points of information presented in table and charts PPG DALJAB BAHASA INGGRIS
    Task 4: Describing the main points of information presented in table and charts In this last section, you will learn…
  • CANDI JAGO DAN CERITA KUNJARAKARNA DALAM KONTEKS MASA KINI
    Oleh Katherine PurwantoUniversitas Muhammadiyah MalangKerjasama denganAustralian Consortium for In-countryIndonesian…
  • Fakta Unik Mengenai Kopi
    Fakta Unik Mengenai Kopi Masih ingat tentang kematian penyanyi nyentrik Mbah Surip yang diisukan akibat terlalu…
  • Contoh Learning Task 1 M3 LA2 Eploring Fabel
    1. Read the text 1 below then do the task 1. TEXT 1: THE MONKEY AND THE TURTLE Once upon a…
  • BJ Habibie: Ide Buat Pesawat Bukan dari Saya, Bukan Soeharto, dan Juga Soekarno
    BJ Habibie: Ide Buat Pesawat Bukan dari Saya, Bukan Soeharto, dan Juga Soekarno Mantan Menristek dan Presiden BJ…
  • SUMMATIVE TEST M6(MODULE 6) ENGLISH AT WORK PLACE DAN JAWABAN 100
    Quiz The writer compares an executive assistant with a secretary because he/she thinks that.... Question 1…
  • Contoh Tes Listening TOEFL Beserta Kunci Jawaban (Pre-Test Longman)
    Contoh Tes Listening TOEFL Beserta Kunci Jawaban (Pre-Test Longman)  Soal di bawah ini diharapkan sebagai…
  • SOAL UP/UTN  KOMPETENSI PEDAGOGIK PENDIDIKAN PROFESI GURU (PPG) DAN KUNCI JAWABAN
    Pilihlah jawaban, A, B, C, D, atau E yang paling benar! 1.      Upaya membimbing siswa untuk…
  • 3 Alasan Untuk Berhenti Kerja
    3 Alasan Untuk Berhenti Kerja Tidak menikmati pekerjaan Anda saat ini? Mungkin itu merupakan indikasi awal bahwa…
Subscribe Our Newsletter