Soal Procedure Text SMA Jawaban dan Pembahasan. Procedure Text adalah salah satu jenis teks yang mengungkapkan atau menjelasakan bagaimana cara melakukan atau membuat sesuatu. Teks ini sering juga disebut sebagai teks yang berjenis tutorial. Pada postingan kali ini saya akan membagikan tentang Contoh Soal Procedure Text Untuk SMA Jawaban dan Pembahasan. soal Procedure Text berikut ini saya kumpulkan dari berbagai naskah soal UN Bahasa Inggris SMA.
The following text is for questions 1 to 3.
Ladies and gentlemen of the jury, the prosecution will prove to you that he is the accused. He had the motives, opportunity, and ability to commit the crime and this will be shown in the evidence presented to you.
Firstly, the accused needed money. He was in debt, owing the bank over $100.000. He had no chance of repaying this: therefore, he needed quick money. That’s why he stole the Macquire Diamond.
Secondly, the accused had the opportunity. As a security guard he could come and go from the exhibition of the diamond without causing suspicion. He had a plenty of time on the night of the robbery to take the diamond, hide it and then return to his post before the next guard came on duty.
Finally, the accused had the ability to take the Macquire Diamond. He had knowledge of the alarm system and had keys to unlock the display case. On this evidence you have no other choice but to find him guilty.
1. What is the topic of the text?
A. Diamond robbery
B. Eyewitness evidence
C. Address to the jury
D. Macquire Diamond
E. Guilty security
2. The prosecution proves that the security guard was guilty because ....
A. Macquire Diamond is very expensive
B. He was on duty when the diamond was stolen
C. He had got big amount of money
D. He had the diamond with him
E. He broke the alarm system
3. What is the main idea of the second paragraph?
A. Why the Macquire Diamond was stolen
B. Where the security guard hide the diamond
C. The security guard is proven to be in the need of the money
D. The accused owes the company over $150.000
E. Stealing Macquire Diamond makes the accused pays his debt
Jawaban dan Pembahasan:
Pembahasan berikut ini untuk soal nomor 1 sampai 3.
1. Keseluruhan paragraf dalam wacana membicarakan mengenai alasan dan pembuktian yang meyakinkan terhadap tuduhan bahwa petugas keamanan adalah bersalah Guilty security.
Jawaban: E
2. Prosekusi atau penuntutan membuktikan petugas keamanan bersalah, hal mi bisa dilihatdan kalimat berikut "As a security guard he could come and go from the exhibition of the diamond without causing suspicion. He had plenty of time on the night of the robbery to take the diamond, hide it and then return to his post before the next guard came on duty” (Sebagai seorang petugas keamanan dia bisa datang dan pergi dan pemeran permata tersebut tanpa menyebabkan kecurigaan. Dia memiliki banyak waktu pada malam saat perampokan itu terjadi untuk mengambil permata itu, menyembunyikannya dan kemudian kembali ke posnya sebelum petugas keamanan yang berikutnya datang menggantikan tugasnya.) Maka, pilihan yang tepat adalah He was on duty when the diamond was stolen.
Jawaban: B
3. Paragraf kedua intinya menjelaskan alasan dan bukti yang meyakinkan bahwa petugas keamanan itu betul-betul membutuhkan uang untuk melunasi hutangnya di bank. Perhatikan kalimat berikut "Firstly, the accused needed money. He was in debt, owing the bank over $100000. He had no chance of repaying this: therefore, he needed quick money. That’s why he stole the Macquire Diamond."(Pertama, tertuduh membutuhkan uang. Dia terlibat hutang, memiliki hutang di bank Iebih dan 100.000 dolar. Dia tidak memiliki kemampuan untuk melunasi hutang tersebut. Karena itu, dia membutuhkan uang cepat. ItuIah sebabnya dia mencuri Macquire Diamond.) Maka, pilihan yang tepat adalah The security guard is proven to be in the need of the money.
Jawaban: C
Post a Comment
Post a Comment