-->

Survei, 1 dari 2 Pasangan Tak Bercinta di Malam Pertama

Post a Comment

Survei, 1 dari 2 Pasangan Tak Bercinta di Malam Pertama


Hari pernikahan merupakan salah satu hari paling bahagia dalam kehidupan pasangan. Namun sebuah survei terbaru menemukan, lebih dari setengah dari pasangan tidak berhubungan seks di malam pernikahan.
Alasan yang paling sering adalah karena kelelahan selain pasangan terlalu mabuk untuk bercinta. Hal lain disebabkan pasangan yang tertidur atau bertengkar selama resepsi.
Jajak pendapat itu mewawancarai 2.138 orang yang menikah dalam tiga tahun terakhir. Sebanyak 52 persen peserta jajak pendapat mengaku tidak bercinta pada malam pernikahan. Sekitar 17 persen mengaku harus menunggu selama lebih dari tiga hari setelah hari perkawinan.

Sebanyak 24 persen mengaku pasangan pria terlalu mabuk, 16 persen menyatakan karena pasangan terlalu lelah dan tertidur. Sementara 13 persen karena pengantin wanita terlalu mabuk. Sebanyak empat persen mengatakan karena pengantin pria tertidur. 
Sebanyak 9 persen mengaku bertengkar saat resepsi resepsi pernikahan, melakukan perjalanan bulan madu, sementara 7 persen karena menghabiskan sepanjang malam bersama para tamu.
George Charles , direktur pemasaran Voucher Codes Pro yang melakukan survei mengatakan, "Penekanan seks di malam pernikahan tidak lagi menjadi faktor yang sangat penting," ungkapnya.

Dia menambahkan, "Ini mungkin bahwa stres dan tekanan mengatur pernikahan menjadi prioritas utama," ucapnya seperti dikutip Daily Mail.

Related Posts

Post a Comment

Artikel Menarik

  • mengatasi stres menurut islam
    Berikut adalah tips manjur cara menghilangkan stres menurut Islam sebagai pegangan dalam menghadapi…
  • KEPADA KAUM MISKIN DESA
    Normal 0 false false false EN-US X-NONE X-NONE …
  • Pengertian Singkat dan Contoh Subjunctive
    Subjunctive dalam bahasa Inggris merupakan bentuk dasar kata kerja (kata kerja pertama murni) ketika digunakan setelah…
  • Kisi Kisi dan contoh Soal Tes Observasi Situational Judgement (STJ) PPPK 2023
     Kisi Kisi dan contoh Soal Tes Observasi Situational Judgement (STJ) PPPK 20231. Kualifikasi…
  •  Jenis dan Type Conditional Sentences Beserta Contohnya
    Sebagai Manusia Biasa anda  sering menghayalkan, kan? Bagai mana dengan berandai2, sering juga kan? Nah…
  • Soal Narrative Text SMA/SMK dan Jawaban: Tangkuban Perahu
    Soal Narrative Text SMA/SMK dan Jawaban: Tangkuban Perahu The following text is for questions 1 to 5Tangkuban…
  • News Item Text beserta Soal dan Pembahasan Jawaban
    News Item Text beserta Soal dan Pembahasan Jawaban Sumber: Soal Ujian Nasional SMA/MA 2013 The following text is…
  • SOAL TOEFL READING DAN KUNCI JAWABAN(Pre-test Longman)
    SOAL TOEFL READING DAN KUNCI JAWABAN(Pre-test Longman) Soal TOEFL Reading dan Kunci Jawaban Latihan…
  •  Descriptive Text Contoh Soal dan Jawaban: Kediri
    Descriptive Text Contoh Soal dan JawabanPengertian Descriptive text, sesuai dengan namanya…
  • Kepalkan Tangan Untuk Memperbaiki Memory
    Penulis : Felicitas Harmandini | Sabtu, 11 Mei 2013 …
Subscribe Our Newsletter