-->

Pria Lebih Suka Wanita Dengan ‘ Body ‘ Tidak Kurus

Post a Comment

Pria Lebih Suka Wanita Dengan ‘ Body ‘ Tidak Kurus

Ada berita menggembirakan bagi para perempuan muda yang tidak bahagia karena merasa tubuh mereka tak seindah model. Ternyata, pria jatuh cinta pada wanita dengan bentuk tubuh biasa-biasa saja dan berbobot normal.

Bahkan, kabarnya pria tak suka dengan wanita yang bertubuh kurus bak para model di catwalk.Hal ini berdasarkan penelitian dari Universitas St Andrews di Skotlandia.
' seks si gemuk"Seperti dikutip dari Genius Beauty, tim peneliti dari Universitas St Andrews melibatkan mahasiswa dan mahasiswi sebagai objek studi. Sebanyak 84 mahasiswi diberi pertanyaan seputar kesehatan mereka. Tim juga mengukur tekanan darah para objek penelitian, kemudian mengambil gambar mereka satu persatu. Lalu, foto tersebut diperlihatkan pada kelompok lain yang terdiri atas mahasiswa. Objek diminta menilai para mahasiswi tersebut dalam hal daya tarik dan kesehatan.
Mayoritas pria-pria muda itu lebih menyukai mahasiswi yang memiliki bobot tubuh normal. Dalam studi ini, mahasiswi dengan berat normal dan sehat berada di peringkat atas dalam soal kesehatan dan daya tarik. Seharusnya ini bisa menjadi pertimbangan bagi perempuan muda yang merasa harus membuat tubuh mereka lebih kurus agar dianggap menarik. Peneliti mendorong perempuan untuk percaya pada penilaian para pria berusia antar 18 hingga 25 tahun tersebut karena kenyataannya mereka lebih suka perempuan berbobot normal, bukan pada perempuan seperti Paris Hilton atau Nicole Richie.

Related Posts

Post a Comment

Artikel Menarik

  • REVENGE
    Revenge An Insurance Agent was trying to induce a Hard Man to Deal With to take out a policy on his house. After…
  • Studi: Penglihatan Lumba-lumba Sama Seperti Manusia
    Studi: Penglihatan Lumba-lumba Sama Seperti Manusia Danial News-Boleh percaya, boleh tidak. Apa yang kita lihat…
  • Formative Test M5 LA1 Lengkap dengan Jawaban Jawaban
    Quiz Question 1 (1 point) Reading Text 1 Questions 1-4 are based on Reading Text 1. Paragraphs…
  • Contoh Tugas(Task 1-6) M1 LA1 Personal Letter PPG Daljab Bahasa Inggris
     Berikut ini admin akan paparkan contoh tugas PPG  Part1 Contoh Tugas(Task 1-6) M1 LA1Personal Letter…
  • KEPADA KAUM MISKIN DESA
    Normal 0 false false false EN-US X-NONE X-NONE …
  • Akibat ‘Malas’ Minum Air Putih
    Akibat ‘Malas’ Minum Air Putih Tidak sedikit orang yang malas minum air putih terutama di ruangan atau daerah dingin…
  • The Fox and The Crow A Fox once saw a Crow fly off with a piece of cheese in its beak and settle on a branch of…
  • Jangan Pernah Bosan Berdoa
    Jangan Pernah Bosan Berdoa Saya minta didoakan banget2 ya. Untuk saya, anak2, keluarga, santri2, keluarga besar…
  • The Tortoise and the Hare The Hare was once boasting of his speed before the other animals. "I have never yet…
  • Formative Test M6 LA3 Procedure Text (Module 6 Learning Activity 3) dan Jawaban
    Quiz Top of Form Question 1 (1 point)  Who might find the reading the text useful? …
Subscribe Our Newsletter