-->

Mengapa Cincin Pernikahan ditaruh di Jari Manis?

Post a Comment

Mengapa Cincin Pernikahan ditaruh di Jari Manis?


Kenapa Cincin pernikahan selalu ada di jari manis, kok bukan di jari lain…saya sebetulnya juga bingung tapi setelah baca suatu artikel, menarik juga untuk diperhatikan. Coba deh ikuti langkah berikut ini, kalian pasti takjub karena Tuhan benar-benar membuat keajaiban (ini berasal dari kutipan Cina):

1. Pertama, tunjukkan telapak tangan anda, jari tengah ditekuk ke dalam (lihat gambar).

2. Kemudian, 4 jari yang lain pertemukan ujungnya.

3. Permainan dimulai, 5 pasang jari tetapi hanya 1 pasang yang tidak terpisahkan.
4. Cobalah membuka ibu jari anda, ibu jari mewakili orang tua, ibu jari bisa dibuka karena semua manusia mengalami sakit dan mati. Dengan demikian orang tua kita akan meninggalkan kita suatu hari nanti.

5. Tutup kembali ibu jari anda, kemudian buka jari telunjuk anda, jari telunjuk mewakili kakak dan adik anda, mereka memiliki keluarga sendiri, sehingga mereka juga akan meninggalkan kita.
6. Sekarang tutup kembali jari telunjuk anda, buka jari kelingking, yang mewakili anak-anak. Cepat atau lambat anak-anak juga akan meninggalkan kita.

7. Selanjutnya, tutup jari kelingking anda, bukalah jari manis anda tempat dimana kita menaruh cincin perkawinan anda, anda akan heran karena jari tersebut tidak akan bisa dibuka. Karena jari manis mewakili suami dan istri, selama hidup anda dan pasangan anda akan terus melekat satu sama lain.

Sumber: beritaunik.net

Related Posts

Post a Comment

Artikel Menarik

  • Contoh Explanation Text beserta Soal dan Jawaban: Digestion
    Contoh Explanation Text beserta Soal dan Jawaban: Digestion Sumber: Soal Ujian Nasional SMA/MA 2015. The following…
  • Contoh Soal Recount Text SMP dan Kunci Jawaban Terbaru: Trip At The Zoo
    Contoh Soal Recount Text SMP dan Kunci Jawaban Terbaru: Trip At The ZooRead the following text to answer questions…
  • KISI-KISI UP UKM PPG PENDIDIKAN BAHASA INGGRIS TERBARU  2019
    KISI-KISI UP UKM PPG PENDIDIKAN BAHASA INGGRIS CAPAIAN PEMBELAJARAN INDIKATOR ESENSIAL …
  • LEARNING TASK 8 M6 LA4 (MODULE 6 LEARNING ACTIVITY 4) FORMAL INVITATION
    Task 8 Marry is going to invite colleagues in distance to her office party via email. With invitation card you have…
  • Formative Test M3 LA 2 Fables Lengkap Denga Jawaban PPG Daljab Bahasa Inggris
    Quiz Top of Form Based on the text, choose the best answer, A, B, C, or D and click the respective option to…
  • 7 WANITA(IBU) TERUNIK DIDUNIA
    1. Melahirkan 8 Bayi Dengan Selamat  Dikenal sebagai "Octomom", Nadya Denise Doud-Suleman Gutierrez menyita…
  • SOAL UP/UTN PPG  KOMPETENSI PEDAGOGIK  TAHUN 2017  LENGKAP DENGAN JAWABAN HALAMAN 5
    1.     Penilaian adalah penafsiran hasil pengukuran dan penentuan pencapaian hasil belajar.…
  • Summative Test M2 English Lengkap Dengan Jawaban Part 2
    Choose the best answer A, B, C, or D and click the respective option to mark your answer. 11. Who is the target…
  • 2 Contoh Reflective Summary M3 LA 1 Folktale PGG Daljab Bahasa Inggris
    REFLECTION/SUMMARY M3 LA3 Contoh 1 Narrative Text (Folktale) Narrative Text is an imaginary story to entertain…
  • Soal Dan Jawaban Narrative Text SMA: The Bear and the Two Friends
    Soal Dan Jawaban Narrative Text SMA: The Bear and the Two FriendsRead the following text to answer questions number 8…
Subscribe Our Newsletter