-->

Mengapa Burung Pelatuk Tak Pusing Saat Mematuk?

Post a Comment

Mengapa Burung Pelatuk Tak Pusing Saat Mematuk?

Burung pelatuk membenturkan kepalanya 20 kali tiap detik. Namun otot, tulang dan kelopak matanya melindungi burung kecil ini.

Otot padat dan kuat pada leher burung pelatuk memberi kekuatan mematuk berkali-kali. Otot ekstra pada kepala burung membuat burung ini tak merasa kesakitan. Otot ini bertindak seperti helm pelindung otak.

Tak seperti otak manusia, otak burung pelatuk ‘dijaga’ ketat otot dan tulang kepala. Hal ini membuat otak burung tak berguncang-guncang ketika sedang mematuk-matuk cabang pohon. Sepermilidetik sebelum mematuk, otot burung ini berkonstraksi.
Kemudian diikuti penutupan kelopak mata dalam. Kelopak mata ini berfungsi seperti sabuk pengaman mata, kata ophthalmolog Ivan Schwab dari University of California Davis. “Tanpa kelopak ekstra, retina burung ini bisa pecah atau keluar”.
‘Perlengkapan’ keamanan ini sangat penting bagi pelatuk jantan yang mematuk 12.000 kali tiap hari selama musim kawin. Burung ini hanya mematuk dengan patukan lurus pada pohon. Burung ini mencegah trauma kepala dengan bergerak dari satu sisi ke lainnya.

Oleh: Billy A. Banggawan

Related Posts

Post a Comment

Artikel Menarik

  • TASK 2 M5 LA4 Get the general pictures of information presented in infographics
    Task 2: Get the general pictures of information presented in infographics In Task 2, you are going to learn for…
  • Tas Termahal dan Unik di Dunia
    Tas Termahal dan Unik di Dunia 1. Masuk Guinness Book of World Record sebagai tas termahal di dunia,…
  •  Reading Comprehension untuk TOEFL Test
    Salah satu topik yang perlu anda perhatikan dalam tes TOEFL yaitu Reading Comprehension. Reading comprehension…
  • Soal dan Jawaban Summative Test M3 English For Entertainment PPG Profesional Part 3
    21. The word it in Lebai then dipped his hand into the water to get it and... the flask …
  • SOAL UP UKMPPG DAN JAWABAN KOMPETENSI PEDAGOGIK SEMUA JURUSAN TAHUN 2018 HALAMAN 1
    NASKAH SOAL PEDAGOGIK 1.     Berdasarkan Rencana Strategis (Renstra) Departemen …
  • Morphene
  • Contoh Review Text beserta Soal dan Jawaban: Marry Higgins Clark
    Contoh Review Text beserta Soal dan Jawaban: Marry Higgins Clark  Soal Ujian Nasional (UN) 2012/2013 The…
  • Jika Ingin Selamat DiAfrika Harus Lancar Bahasa Perancis
    Jika Ingin Selamat DiAfrika Harus Lancar Bahasa Perancis Mau ke Afrika dan hanya bisa berbahasa Inggris?…
  • Download Gratis Soal Speaking IELTS Practice Test 1 Lengkap Beserta Audio dan Transcript pdf
    The Speaking test is 11-14 minutes long and is in three parts. Part 1 You will answer questions about…
  • 5 Cara Kritik Performa Seks Pasangan
    5 Cara Kritik Performa Seks Pasangan Ada kalanya pasangan tidak menunjukkan performa terbaiknya saat bercinta.…
Subscribe Our Newsletter